Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2021

Tips Desain Kamar Tidur Minimalis

Sebagai salah satu ruangan paling penting dari sebuah hunian, kamar tidur menjadi tempat beristirahat serta mencurahkan rasa lelah setelah beraktivitas seharian penuh. Oleh sebab itu, kenyamanan dan kebersihan ruang tidur perlu menjadi prioritas utama pemiliknya. Bagi pemilik kamar set mewah dengan ukuran yang terbatas, kenyamanan dan tata letak akan menjadi tantangan tersendiri karena mengharuskan penghuninya memutar otak guna memaksimalkan potensi ruang tersebut secara optimal. Letakkan barang-barang merapat pada dinding Agar tampak lebih luas, letakkan furniture esensial, termasuk spring bed, merapat pada dinding kamar. Pilihlah pula perabotan dengan ukuran ‘secukupnya’ agar tidak membuat ruangan terasa sesak, terutama ukuran matras yang sesuai dengan kebutuhan. Mengaplikasikan warna cerah pada dinding kamar Tak seperti warna gelap yang membuat ruangan terasa semakin sempit, warna-warna cerah justru mampu memberikan ilusi dimensi ruangan semakin luas. Penggunaaan warna cat yang cer